-->

Ini Contoh Surat Pengajuan Judul Skripsi di UIN Walisongo

Skripsi menjadi tugas akhir yang wajib dibuat agar bisa ikut ujian munaqosah dan bisa dinyatakan lulus menjadi sarjana. Namun sebelum kita membuat skripsi kita harus mengajukan judul skripsi terlebih dahulu kepada sekretaris jurusan maupun ketua jurusan masing-masing fakultas.

Sama halnya dengan UIN Walisongo, kamu harus mengajukan terlebih dahulu skripsi apa yang bakal kamu bahas. Saat mengajukan ini kamu diwajibkan membawa berkas surat pengajuan judul skripsi. Nah bila kamu ingin mendapatkan contoh berkas atau lembar surat pengajuan judul skripsi di UIN Walisongo, kamu bisa download contoh surat pengajuan judul proposal skripsi UIN Walisongo di sini.

Semoga lolos pengajuan judul skripsinya guys. (*)

BERIKAN KOMENTAR ()